Pemilihan RT di Kelurahan Ciketing Udik Kecamatan Bantar Gebang Secara Langsung
Para Calon Ketua RT 02 RW 05 Kelurahan Ciketing Udik yang tergolong masih muda ( Melenial ) dengan selogan " Yang Muda Yang Berkarya " |
POSPUBLIK.NEWS.COM
Kota Bekasi- Pemilihan Rukun Tentangga RT 02 di RW 05 secara demokrasi di Kelurahan Ciketing Udik, Kecamatan Bantar Gebang , Kota Bekasi berjalan dengan tertib dan sukses warga RT 02 RW 05 begitu "Atusis" berdatangan Ke TPS ( Tempat Pemungutan Suara) untuk memberikan hak suaranya 28/6/2019.
Para Calon Ketua RT 02 RW 05 Kelurahan Ciketing Udik yang tergolong masih muda ( Melenial ) dengan selogan " Yang Muda Yang Berkarya " mendapakan perhatian khusus dari warga yang hendak memberikan suaranya di TPS Calon nomor urut 1 Tarta Wijaya Calon nomor urut 2 Sarifudin
Warga yang mendapatkan surat undangan untuk memberikan suaranya antri di TPS dengan tertib panitia pemilihan RT sambil memeberikan arahan agar surat undangan di serahakan panitia satu persatu warga di panggil masuk kebilik suara untuk memberikan suaranya terhadap calon ketua RT
Daftar Pemilih Tetap DPT 102 di RT 02 RW 05 Kelurahan Ciketing Udik calon Nomor Urut 1 Tarta Wijaya mendapatkan 42 suara Nomor urut 2 Sarifudin 59 suara blanko 1 suara , Ujarnya.
Solim Hamiz Wijaya ketua panitia Menyatakan dalam sambutannya kami mengucapakan terimakasih kepada warga RT 02 RW 05 yang telah memberikan suaranya dalam pemilihan ketua RT 02 dan alhamdulillah pemilihan RT 02 berjalan dengan sukses semoga yang terpilih menjadi Ketua RT 02 RW 05 bisa bekerja lebih baik lagi dalam menjalankan tugas, Tandasnya.
Adventus Pardosi SE, Kasi Pemerintahan Kelurahan Ciketing Udik, Menegaskan pemilihan RT di Kelurahan Ciketing Udik berdasarkan pedoman perda nomor 5 tahun 2015 pemilih RT berdasarkan pasal 21, 2/3 KK ( Kepala Keluarga) yang memilih Tetapi warga begitu antusias sampai saat ini , Sehingga pemilihan RT secara langsung Cetusnya.
Pemilihan RT di Kelurahan Ciketing Udik berjalan dengan baik total keseluruhan 32 RT yang masa bhaktinya akan berahir 5 juli sampai saat ini pemilihan RT di RW 05 dan di RW lainya
Harapan kami mewakili bapak Lurah Ciketing Udik berharap mekanisme tahapan pemilihan RT sampai nanti selesai 8 RW semuanya berjalan baik aman dan kondusif apapun nanti hasilnya semua demi kemasalahatan masyarakat Ciketing Udik agar lebih baik dan maju, Tutup ,Adventus.
( Suhadi/ Uci )
Editor : Saiful
Post a Comment